Lirik Lagu Yeshua – Terlanjur Terbaru Lengkap
StafaBandChord.info – Kesempatan ini admin bakal bagikan Lirik Lagu Yeshua – Terlanjur Terbaru Lengkap. Kadang lirik yang dipublikasikan berikut ini belum disertai dengan chord gitarnya. Meski demikian, Lirik dan Chord akan di-update jika telah ada.
Yeshua Abraham atau yang juga lebih dikenali dengan nama Yeshua saja adalah seorang penyanyi berbakat pendatang baru. Selepas menjadi juara di ajang pencarian bakat menyanyi Just Duet 2016 yang tayang di NET TV, kini Yeshua pun kembali hadir dengan single perdananya yang berjudul “Terlanjur”.
Single tersebut merupakan sebuah single yang diciptakan oleh seorang composer handal, Aldi Nada Permana. Dan single itu berceritakan tentang seorang pria yang mencintai satu wanita, tetapi wanita tersebut malu untuk menyatakan bahwa Ia memiliki perasaan yang sama, hingga pada akhirnya pria ini meminta kepada wanita tersebut untuk tidak malu dan ragu untuk mencintainya.
Berikut selengkapnya lirik Terlanjur yang dinyanyikan oleh Yeshua.
- Artis / Penyanyi : Yeshua
- Judul : Terlanjur
- Genre : Pop
- Album : Single Terbaru 2017
- Ciptaan : Aldi Nada Permana
Lirik Lagu Yeshua Terlanjur
senyuman di wajahmu
sinar dari matamu
rona merah pipimu
selalu ku rindu
indah merdu suaramu
canda tawa darimu
gerak gerik tubuhmu
selalu ku rindu
kau selalu terbayang
setiap saat dan ku jatuh cinta
terlanjur ku memikirkan kamu
terlanjur ku memimpikan kamu
salahkah ku menginginkanmu kini
karena ku tau kaupun begitu
jangan kau malu
senyuman di wajahmu
sinar dari matamu
rona merah pipimu
selalu ku rindu
indah merdu suaramu
canda tawa darimu
gerak gerik tubuhmu
selalu ku rindu
kau selalu terbayang
setiap saat dan ku jatuh cinta
terlanjur ku memikirkan kamu
terlanjur ku memimpikan kamu
salahkah ku menginginkanmu kini
karena ku tau kaupun begitu
jangan kau malu
jangan kau jangan kau malu
jangan kau jangan kau malu
terlanjur ku memikirkan kamu
terlanjur ku memimpikan kamu
salahkah ku menginginkanmu kini
karena ku tau kaupun begitu
jadi janganlah kau malu
terlanjur ku memikirkan kamu
terlanjur ku memimpikan kamu
salahkah ku menginginkanmu kini
karena ku tau kaupun begitu
jangan kau malu
jangan kau malu
=> Sumber: http://www.tempatliriklagu.com/2017/04/lirik-lagu-yeshua-terlanjur.html
Demikianlah update lirik lagu terbaru dengan judul Lirik Lagu Yeshua – Terlanjur .